Login

Cari Artikel

Jangan keliru lagi!! Ini Bedanya Konser, Fan Meeting, Showcase Dan Fansign.

Penulis by safira.olg.link

Buat kamu newbie pasti masih susah bedain nih atau masih ketukar? nah buat kalian Kpop Stan kemungkinan tidak asing lagi pasti dengan acara acara besar seperti Konser, Fan Meeting, Showcase dan Fansign. Bagaimana tidak, kalian bisa bertemu idol kalian secara langsung di acara ini. biar gak keliru yuk simak apa perbedaan event tersebut.

1. Konser

Antusias fans tak perlu diragukan lagi buktinya tahun 2019 banyak idol kpop menggelar acara konser di indonesia yang rata rata berdurasi 2-5 jam tapi, durasi tersebut tergantung agensi masing-masing grup idol contohnya super junior pernah menggelar world  tour bertajuk SS4 dalam konser tersebut 80% menyanyi dari sang artis sedangkan 10% ngobrol dan menyapa fans dan 10% yg diselingi dengan interview dan untuk games.

2.Fanmeeting

Jika konser berdurasi dari 2-5 jam berbeda banget dengan Fanmeting yang tidak membutuhkan waktu yang lama. Acaranya biasanya diadakan di mall atau closed di kota besar. Konsep acaranya sangat beragam mulai dari ngobrol santai,live performance,interview dan terkadang main game.

3. Showcase

Showcase adalah acara dilaksanakan yang bertujuan untuk promosi dan berlangsung kurang lebih 2 jam. Showcase juga bisa dibilang sebagai mini concert yang dihadiri beberapa fans. Untuk acaranya sendiri lebih dominan pada ngobrol dan interview.

4. Fansign

Fansign adalah tanda tangan album yang dilakukan oleh fans. Disini para fans bisa melakukan interaksi lebih dekat dengan idol mereka. Dalam acara fansign para fans bisa mengajukan pertanyaan dan bisa berinteraksi secara intens. Untuk durasinya berlangsung 1 hingga 2 jam yang kerap diadakan di mall dan closed hall.


Post a Comment

Form WhatsApp

NB : Tidak semua perangkan mendukung sistem Pendaftaran dengan form ini, jika anda mendapatkan masalah klik - Hubungi Kami!

Kirim